Layanan Psikotes Online: Solusi Efektif untuk Rekrutmen dan Asesmen Berkualitas
Pernahkah Anda merasa yakin dengan hasil rekrutmen dengan bermodalkan CV dan wawancara, namun ternyata kinerja mereka di lapangan jauh dari harapan? Hal seperti ini, bukan Anda saja yang mengalaminya. Banyak perusahaan menghadapi masalah serupa: kandidat terlihat “sempurna” di atas kertas, tetapi saat mulai bekerja ternyata tidak cocok secara kepribadian, skill, atau kebutuhan perusahaan.
Dalam realita bisnis yang menuntut kecepatan dan presisi, menebak-nebak karakter dan potensi seseorang memiliki risiko yang berbahaya. Karenanya, menggunakan tools rekrutmen seperti psikotes yang disediakan oleh layanan psikotes seperti Taldio hadir sebagai solusi rekrutmen yang objektif, valid, efisien dan terjangkau.
Mengapa Perusahaan Perlu Menggunakan Layanan Psikotes Online?
Online psikotes adalah metode ilmiah untuk mengukur aspek-aspek psikologis seseorang: mulai dari kecerdasan kognitif, kepribadian, hingga potensi kepemimpinan. Berbeda dari wawancara, psikotes tidak bisa dimanipulasi oleh jawaban “manis” yang telah dilatih. Hasilnya bersifat standard, terukur, dan dapat dipertanggungjawabkan.
Melalui penggunaan psikotes, HR dapat menggali aspek psikologis yang tak terlihat di permukaan, dan itu membuat rekrutmen jauh lebih strategis dan minim bias.
Bahaya Rekrutmen Tanpa Psikotes
Tanpa psikotes, keputusan seleksi akan lebih banyak berdasarkan persepsi dan intuisi rekruter saja. Menurut laporan McKinsey kesalahan dalam rekrutmen bisa menyebabkan kerugian hingga tiga kali lipat dari gaji tahunan karyawan tersebut. Tak hanya kerugian finansial, tetapi juga akan berdamapak pada kinerja perusahaan, serta banyaknya waktu yang terbuang.
Psikotes Online: Transformasi Praktis untuk HRD Modern
Dengan sistem digital, proses psikotes kini dapat dilakukan kapan saja dan dari mana saja. Ini bukan hanya soal efisiensi, tetapi juga soal skalabilitas dan kecepatan dalam pengambilan keputusan. Penggunaan psikotes online juga dapat mempercepat proses seleksi hingga 60%, lebih cepat dibanding metode konvensional (pen and paper test). Karenanya, Anda tidak perlu pusing untuk mengalokasikan SDM sebagai tester, ruangan, materi psikotes, serta proses skoring dan interpretasi yang dapat memakan waktu, biaya dan tenaga. Di tengah persaingan mencari talenta terbaik, kecepatan dan ketepatan bukan lagi keunggulan, tetapi merupakan sebuah kebutuhan.
Psikotes Bukan Hanya Untuk Rekrutmen Saja
Psikotes juga dapat digunakan untuk:
-
Identifikasi potensi kepemimpinan
-
Pemetaan kebutuhan pelatihan
-
Perencanaan suksesi jabatan/Career Lader
Beberapa masalah lain yang sering dihadapi oleh perusahaan:
Kesulitan Mendapat Kandidat yang Tepat
Ketidaksesuaian antara kompetensi kandidat dengan kebutuhan perusahaan karena seleksi yang tidak akurat.
Tingginya Turnover Karyawan
Karyawan baru masuk namun kurang dari 6 bulan sudah keluar karena tidak cocok dengan budaya kerja perusahaan.
Proses Rekrutmen/Assessment yang Terlalu Lama
Metode psikotes masih manual, melibatkan banyak SDM, analisis hasil yang sulit dipahami dan tidak valid.
Biaya Psikotes yang Terlalu Mahal
Terlalu banyak biaya yang dikeluarkan untuk psikotes konvensional atau menggunakan vendor psikotes yang terlalu mahal sehingga membuat anggaran perusahaan membengkak.
Taldio adalah Layanan Psikotes yang Tepat dan Terbaik untuk Perusahaan Anda!
Taldio Online Psychotest dirancang oleh para pakar psikologi dan pakar IT melalui riset yang mendalam, sehingga menghasilkan alat test yang efisien, presisi, valid dan reliabel.
Dengan Online Psychotest Taldio Anda dapat:
- Mengurangi kesalahan/bias dalam proses rekrutmen atau assessment karyawan hingga 30-50%
- Merekrut kandidat yang sesuai dengan kebutuhan dan budaya perusahaan
- Mengurangi turn over
- Mempercepat proses rekrutmen dan assessment
- Menghemat biaya psikotes karyawan
Fitur: Online Psychotest Taldio:
- Proctoring System
- Offline Testing Mode
- Real-Time Report
- Multiple Customized Report
- Face Detection
- AI Assistant
Layanan Psikotes Online
Terbaik untuk Anda

Dirancang oleh Ahli Psikologi dan IT
Tes-tes yang disediakan oleh Taldio dirancang oleh pakar psikolog profesional serta pakar IT yang berpengalaman. Hal ini memastikan bahwa setiap tes mengukur aspek psikologis yang valid dan reliabel.

Teknologi AI
Platform Taldio didukung oleh proctoring system berteknologi AI untuk mencegah terjadinya kecurangan. Sehingga pelaksanaan tes dapat berlangsung secara lebih aman dan efisien.

Harga yang affordable
Dengan harga yang affordable, Online Psychotest Taldio dapat menghemat anggaran Anda hingga 40% dibanding dengan jasa psikotes platform lainnya.

Catalyst sebagai Partner Kami
Untuk mengembangkan alat tes psikologi yang valid dan reliabel, kami bermitra dengan para psikolog Catalyst yang telah terdaftar di HIMPSI dengan pengalaman lebih dari 10 tahun dan telah bekerja sama dengan lebih dari 80 perusahaan.
Pengalaman Catalyst
Keunggulan Taldio Online Psychotest:

Test Valid dan Reliabel
Dirancang oleh para Pakar Psikologi dan Pakar IT melalui riset yang mendalam, sehingga menghasilkan test yang efisien, presisi, valid dan reliable.

Sistem Proctoring
Dilengkapi kamera pemantau, pembatasan keluar tes, dan peringatan klik/hover tab lain untuk memantau aktivitas peserta selama tes berlangsung.

Offline Testing Mode
Tes tetap berjalan dan hasil tersimpan aman meskipun koneksi internet tidak stabil.

Real-Time Report
Report dapat langsung diakses setelah peserta menyelesaikan keseluruhan tes.

Multiple Customized Report
Fleksibilitas kustomisasi laporan pada grey area (batas standar penilaian), standar gap potensi, standar IQ, serta aspek penilaian lainnya guna menyesuaikan dengan kebutuhan rekrutmen perusahaan.

Face Detection
Sistem pemantauan ujian online dengan deteksi wajah yang memberikan peringatan otomatis saat wajah peserta tidak terdeteksi kamera.
Daftar Alat Test:
- Cognitive Test (Test TIKI)
- Inventory Test (PAPIKOSTIK)
- Speed Test (PAULI)
- Personality Test (ARP)
- Personality Test (WE)
- Personality Test (BIG FIVE OCEAN)
- Leadership Test
- Personality Test (DISC)
Contoh Report





































